BAUBAU, suryametro.id – Lomba Karya Ilmiah yang digelar Badan Penelitian dan Pengembangan Daerah (Balitbangda) Kota Baubau pada 7–8 Desember 2025, kembali menjadi ruang pembuktian bagi para akademisi muda. Kompetisi yang diikuti puluhan peserta pelajar, mahasiswa dan umum se-Kota Baubau ini, tiga diantaranya mahasiswi Universitas Muslim Buton (UMU Buton) tampil menonjol dengan kualitas karya dan presentasi […]
Dokter Hasrida Hamid Resmi Nahkodai IDI Cabang Baubau 2025-2028
BAUBAU, suryametro.id – Kepengurusan Ikatan Dokter Indonesia (IDI) cabang Kota Baubau, Sulawesi Tenggara (Sultra), resmi berganti pimpinan. IDI cabang Baubau yang sebelumnya dipimpin oleh Dokter Sulyanti Rachman Badawi, kini dipimpin oleh Dokter Hasrida Hamid untuk masa bakti 2025-2028. Hasrida Hamid, terpilih sebagai ketua IDI Baubau melalui musyawarah cabang IDI, Sabtu (22/11/2025) Dalam sambutannya, dr Ida […]
Dua Film Karya Sutradara Asal Kota Baubau Raih Juara Nasional di Kompetisi Film Islami 2025
BAUBAU, suryametro.id – Sutradara Asal Kota Baubau, Sulawesi Tenggara (Sultra) borong dua piala dalam ajang Kompetisi Karya Film Islami (KFI) 2025 yang diselenggarakan oleh Direktorat Penerangan Agama Islam, Ditjen Bimbingan Masyarakat Islam Kementerian Agama Republik Indonesia. Penganugerahan berlangsung di Auditorium HM. Rasjidi, Kantor Kemenag RI Thamrin, Jakarta Pusat, Senin (10/11/2025) Malam. Dua film karya Andy […]
Fakultas Teknik UM Buton Gandeng Ahli IT Beri Tips ke Mahasiswa Gen Z Hadapi Tantangan Kerja di Dunia IT
BAUBAU, suryametro.id – Fakultas Teknik Univeristas Muhammadiyah (UM) Buton, Kota Baubau, Sulawesi Tenggara (Sultra), besama sejumlah pakar IT muda Kota Baubau, menggelar kegiatan seminar dengan mengusung tema tantangan dan peluang kerja di dunia IT pada era Gen Z. Kegiatan yang diselenggarakan di aula Fakultas Teknik UM Buton, Sabtu (01/11/2025), turut menghadirkan para pakar muda yang […]
40 Orang Perwakilan Bawaslu Baubau Ikut Pendidikan Pengawas Partisipatif Tingkat Nasional Secara Daring
BAUBAU, suryametro.id – Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kota Baubau akan menggelar kegiatan Pendidikan Pengawas Partisipatif (P2P) secara daring, melibatkan 40 peserta dari berbagai unsur organisasi Kemasyarakatan Pemuda, Siswa Siswi SMK dan SMA, serta masyarakat umum. Kegiatan ini, merupakan implementasi dari Keputusan Ketua Bawaslu RI Nomor 208 tahun 2025 dan merupakan bagian dari program P2P […]
Diduga Masalah Hutang Piutang, PN Niaga Makassar Sita 9 Aset Mantan Bupati Buton
BAUBAU, suryametro.id – Diduga terlibat masalah hutang piutang, mantan Bupati Buton dua periode, Samsu Umar Abdul Samiun secara resmi dinyatakan pailit berdasarkan putusan Pengadilan Negeri (PN) Niaga Makassar nomor: 07/Pdt.Sus-PKPU.Pailit/2024/PN Niaga Makassar, tertanggal 14 November 2024 yang kemudian diperkuat dengan adanya putusan Kasasi Mahkamah Agung nomor: 834K/Pdt.Sus-Pailit/2025 yang diputus pada 27 Agustus 2025. Akibat kepilitan […]
Berpotensi Longsor, Lurah Kadolo dan DPRD Hentikan Pengerukan Tanah Dekat Pemukiman Warga
BAUBAU, suryametro.id – Aktifitas pengerukan tanah yang dilakukan semoga warga di Kelurahan Kadolo, Kecamatan Kokalukuna, Kota Baubau, Sulawesi Tenggara (Sultra), terpaksa dihentikan secara paksa oleh Lurah bersama Camat dan seorang anggota DPRD Kota Baubau. Penghentian itu dilakukan, lantaran banyaknya keluhan dari warga lainnya yang takut, lahan yang tanahnya di keruk, berpotensi longsor. Lurah Kadolo, Abdul […]
Pemkot Baubau dan DPRD Sahkan Perda Kawasan Tanpa Rokok
BAUBAU, suryametro.id – Pemerintah Kota Baubau resmi menetapkan sejumlah tempat dan fasilitas umum menjadi kawasan tanpa rokok. Peraturan tersebut, resmi ditetapkan sebagai peraturan daerah (Perda) oleh Pemerintah Kota Baubau bersama DPRD dalam rapat paripurna di kantor DPRD Kota Baubau, Rabu (20/08/2025). Beberapa tempat dan fasilitas umum yang dijadikan kawasan tanpa rokok diantaranya, tempat layanan kesehatan, […]
Kelurahan Waruruma Sukses Gelar Lomba Semarak HUT RI ke 80, Jadi Ajang Silaturahmi
BAUBAU, suryametro.id – Sebagai bentuk kemeriahan perayaan HUT RI ke 80, pada 17 Agustus 2025, Masyarakat Kelurahan Waruruma, Kecamatan Kokalukuna, Kota Baubau, Sulawesi Tenggara (Sultra), menggelar sejumlah perlombaan yang diikuti berbagai tingkatan usia. Dalam pelaksanaannya, seluruh kegiatan lomba tersebut, sukses dilaksanakan. Bahkan, antusias warga cukup tinggi, baik sebagai penonton maupun sebagai peserta. Menariknya, beberapa lomba […]
Dihadapan DPRD, Wali Kota Baubau Paparkan Hasil Kerja Enam Bulan Pertama
BAUBAU, suryametro.id – Pemerintah Kota Baubau bersama DPRD, menggelar rapat paripurna dalam rangka mendengarkan bersama pidato kenegaraan peringatan HUT RI ke 80, Jum’at (15/08/2025). Dalam rapat paripurna itu, Wali Kota Baubau Yusran Fahim berkesempatan memaparkan hasil kerja yang dilakukan Pemerintah Kota Baubau selama enam bulan pertama. Dalam paparannya, Yusran menekankan langkah-langkah percepatan pembangunan yang telah […]