JAKARTA, suryametro.id – Satuan Tugas (Satgas) Nemangkawi mengklaim bahwa 9 anggota kelompok kriminal bersenjata (KKB) tewas dalam baku tembak yang terjadi di sekitar markas KKB di Olenski, Distrik Ilaga Utara, Kabupaten Puncak, Papua. “Memang benar dari laporan yang diterima bahwa sembilan anggota KKB tewas dalam kontak senjata,” kata Kepala Satgas Humas Nemangkawi Kombes Pol Iqbal […]