Tag: Bandar Narkoba

Diduga Terima Suap Bandar, Kasat Narkoba Polrestabes Medan Dicopot!

MEDAN, suryametro.id – Kapolda Sumatera Utara (Sumut), Irjen Panca Putra mencopot Kasat Narkoba Polrestabes Medan karena diduga menerima suap dari istri bandar. Sementara nasib Kapolrestabes Medan masih diselidiki. “Sebentar, akan saya lakukan, tenang saja,” kata Irjen Panca Putra usai meninjau vaksinasi anak 6-11 tahun serta vaksinasi booster di Medan Selayang, Senin (17/1/2022). Panca mengatakan pihaknya […]

Back To Top