Tag: Dinas Kesehatan Muna

Rapid Antigen Digratiskan untuk Peserta P3K di Muna

RAHA, suryametro.id – Pemerintah Kabupten Muna melalui Dinas Kesehatan menggratiskan rapid tes antigen kepada peserta seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (P3K). Dimana, sebelum mengikuti tes P3K, para peserta diwajibkan untuk dilakukan pemeriksaan rapid antigen di Posko yang disediakan Dinas Kesehatan Kabupaten Muna. Kepala Seksi (Kasi) Pencegahan dan Penanggulangan Penyakit Menular, La Ode Arifin Kase […]

Aliran Dana APBD di Muna Diduga Masuk ke Rekening Pribadi Bendahara Dinas Kesehatan

KENDARI, suryametro.id – Badan Pemeriksa Keuangan (BPK), menemukan adanya pengelolaan dana Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD), yang diduga masuk ke rekening pribadi bendahara Dinas Kesehatan Kabupaten Muna. Temuan BPK itu, dalam Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) atas Kabupaten Muna Tahun Anggaran 2020 nomor: 20.A/LHP/XIX.KDR/05/2021, mengungkap terjadi transfer kas daerah ke rekening pribadi bendahara Dinas Kesehatan, […]

Pemkab Muna Dapat 100 Kuota Penerimaan Nusantara Sehat

RAHA, suryametro.id – Kabar baik untuk masyrakat Kabupaten Muna, dimana Kementerian Kesehatan membuka lowongan penerimaan Nusantara Sehat (NS) bagi tenaga kesehatan. Khususnya untuk Kabupaten Muna, mendaptakan 100 kuota untuk tenaga kesehatan. Kepala Dinas Kesehatan Muna, La Ode Rimba Sua saat dikonfirmasi, Rabu (24/3/2021) mengatakan, Kementerian Kesehatan tahun ini membuka penerimaan tenaga NS yang bekerja sama […]

2.142 Tenaga Kesehatan di Muna Siap Divaksin

MUNA, Suryametro.id – 2.142 tenaga kesehatan (Nakes) di Kabupaten Muna, Sulawesi Tenggara (Sultra), yang bertugas di RSUD Muna maupun di Puskesmas yang tersebar di 22 kecamatan, siap divaksin guna mencegah paparan virus corona. Demikian diungkapkan Kepala Dinas Kesehatan (Kadiskes) Kabupaten Muna, La Ode Rimba Sua ditemui di ruangnya, Selasa 10 Februari 2021. La Ode Rimba […]

Back To Top