Tag: Fasilitas Kesehatan

Ubah Data Kepesertaan JKN-KIS Jadi Lebih Mudah Dengan PANDAWA

BAUBAU, suryametro.id – Jalaludin Mohammad Akbar yang akrab disapa Alan (24), merupakan Pegawai Negeri Sipil (PNS) di Dinas Perhubungan Kota Baubau. Peserta JKN-KIS segmen Pekerja Penerima Upah Pegawai Negeri Sipil (PPU-PNS) ini, menceritakan pengalamannya saat mengurus perubahan segmen kepesertaanya. “Sebelumnya saya sudah terdaftar Program JKN-KIS yang menjadi tanggungan orang tua PNS, tapi karena saat ini […]

Perawatan NICU Bayi di Rumah Sakit Dijamin JKN-KIS

RAHA, suryametro.id – Kelahiran buah hati adalah momen yang sangat dinantikan, terlebih jika momen kelahiran yang ditunggu merupakan kelahiran anak pertama. La Ode Muhammad Rafiuddin (25) yang akrab disapa Fiu, warga Kelurahan Raha II, Kecamatan Katobu, Kabupaten Muna merupakan peserta JKN-KIS dari segmen Pekerja Bukan Penerima Upah (PBPU). Ia pun telah merasakan manfaat dari Program […]

Back To Top