Tag: Hoaks Sumbangan Rp2 Triliun

Anak Akidi Tio Ditangkap dan Jadi Tersangka Terkait Hoaks Sumbangan Rp2 Triliun

PALEMBANG, suryametro.id – Polda Sumatera Selatan menetapkan Heriyanti, anak bungsu almarhum Akidi Tio sebagai tersangka, Senin (2/7/2021). Penetapan Heriyanti sebagai tersangka terkait uang Rp 2 triliun yang akan disumbangkan keluarga Akidi. Diketahui, sumbangan secara simbolik diserahkan keluarga Akidi pada Senin (26/7/2021) di Mapolda Sumatera Selatan. Acara itu dihadiri Kapolda dan Gubernur Sumsel. Dari hasil penyelidikan, […]

Back To Top