LABUNGKARI, suryametro.id – Innalillahi Wa Inna Ilaihi Roji’un telah berpulang ke rahmatullah Waode Rusni, ibunda Nurdifa Kamaria bocah dua tahun pengidap tumor kulit sejak lahir asal Kelurahan Bagea, Kecamatan Mawasangka, Buton Tengah (Buteng), Jum’at (30/4/2021) sore hari pukul 16.00 wita. Anak mantu Almarhum, Izar saat dikonfirmasi media ini, Sabtu (1/5/2021) mengatakan, ibunda Nurdifa meninggal akibat […]