JAKARTA, suryametro.id – Duel Timnas Indonesia U-23 melawan Timor Leste dalam SEA Games 2021 (SEA Games 2022) di Stadion Viet Tri, Selasa (10/5), diyakini bakal panas dan keras. Berkaca dari semua pertemuan kedua negara di semua level usia, selalu berlangsung panas. Tak jarang tensi pertandingan meletup hingga ada insiden di lapangan yang berujung kartu merah. Sejarah juga mencatat […]
Indonesia Vs Timor Leste: Garuda Comeback, Menang 4-1
GIANYAR, suryametro.id – Indonesia meraih kemenangan besar 4-1 atas Timor Leste dalam laga uji coba. Sempat tertinggal dulu, skuad Garuda berhasil membalikkan keadaan. Bermain di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Kamis (27/1/2022), Indonesia langsung mengambil alih kontrol permainan. Sementara Timor Leste selaku tim tamu lebih banyak bertahan di belakang. Irfan Jaya punya kans menjebol gawang […]