KONAWE, suryametro.id – Ratusan orang menyerbu masuk dalam areal Polres Konawe, Sabtu (13/3/2021). Mereka terlihat berpakaian hitam-hitam, menerobos pintu gerbang dan membawa parang dan bendera. Massa yang berjumlah ratusan orang, sempat menduduki areal Polres. Kapolres Konawe AKBP Yudi Kristianto dan Wakil Bupati Konawe Gusli Topan Sabara berupaya menenangkan massa yang terlihat membawa senjata tajam. Warga […]