BURANGA, suryametro.id – Seleksi tiga jabatan perangkat Desa Rante Gola, Kecamatan Bonegunu, Kabupaten Buton Utara (Butur), 22 Januari 2021 lalu dituding sarat kecurangan. Pasalnya, dua peserta dengan hasil nilai tertinggi saat tes justru dinyatakan tidak lulus, salah satunya Sitti Apriani Ceppy. Harapan akan mengabdi di kantor desa pupus setelah Senin, 15 Februari 2021, Penjabat Kades […]