ANDOOLO, suryametro.id – Kejaksaan Negeri (Kejari) Konawe Selatan (Konsel), terus mendalami kasus dugaan Pungutan Liar (Pungli) kenaikan pangkat dilingkup Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Konsel, pada April 2020 lalu, Rabu (24/2/2021). Diungkapkan Ketua Tim Penyidik Kejari Konsel, Safri Abdul Muin, hingga saat ini, Kejari Konsel sudah melakukan pemanggilan kepada 18 orang Aparatur Sipil Negara (ASN), untuk dimintai […]