BAUBAU, suryametro.id – Bagi sebagaian warga lainnya, sampah merupakan barang kotor dan harus dibuang. Namun tidak dengan warga Kelurahan Kadolokatapi, Kecamatan Wolio, Kota Baubau, Sulawesi Tenggara (Sultra) yang tergabung dalam kelompok kerja (Pokja) Sehat Kadolokatapi. Sampah rumah tangga seperti bungkusan plastik aneka jenis makanan, botol air mineral dan beberapa jenis sampah rumah tangga lainnya, diolah […]
Mahasiswa FKIP Ekonomi UHO Hasilkan Tas Dari Limbah Botol Plastik
BAUBAU, suryametro.id – Mahasiswa Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Ekonomi Haluoleo (UHO), menyelenggarakan pelatiahn pembuatan tas dari limbah botol plastik dalam rangka memenuhi tugas kuliah Studi Kelayakan Bisnis (SKB), di Desa Langgea, Kecamatan Ranometto, Kabupaten Konawe Selatan, Rabu (19/1/2022). Mahasiswa FKIP Ekonomi UHO, Yuniarti Lutfiah Ibrahim menjelaskan, saat ini kebutuhan sehari-hari masyarakat tidak terlepas […]