Tag: Koordinator Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat

Luhut Ungkap RI Sudah Punya ‘Senjata Canggih’ Lawan COVID-19

JAKARTA, suryametro.id – Koordinator Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Jawa Bali Luhut Binsar Pandjaitan mengibaratkan Indonesia sedang berperang melawan pandemi COVID-19. Kabar baiknya, Indonesia disebut sudah memiliki senjata yang cukup canggih dalam melawan pandemi COVID-19. Apa sih itu? “Kalau saya ibaratkan dengan kondisi perang dengan PeduliLindungi kita sudah punya senjata canggih untuk mencegah kasus kembali meningkat,” […]

Back To Top