KENDARI, suryametro.id – Bank Pembangunan Daerah (BPD) Sulawesi Tenggara atau Bank Sultra, mengaku telah mengembalikan dana nasabah sebesar Rp1,9 miliar yang sebelumnya digelapkan mantan pegawainya berinisial AGK. Kepala Satuan Audit Internal Bank Sultra Agus mengatakan, pengembalian dana nasabah itu sudah dilakukan 100 persen sejak tahun 2021. “Total kerugian Rp1,9 miliar, ada 105 rekening, semua 100 […]
Mantan Pegawai Bank Sultra Gelapkan Dana Nasabah Rp1,9 Miliar
KENDARI, suryametro.id – Penyidik Kejaksaan Tinggi (Kejati) Sultra menetapkan AG (29) Mantan pegawai Bank Sultra sebagai tersangka penggelapan dana nasabah sebesar Rp1,9 M dan langsung ditahan. “Kasus ini bergulir sejak Juli 2022 lalu. Tersangka sempat melarikan diri setelah beberapa kali tidak hadir dalam pemanggilan penyidik. Hingga akhirnya tadi berhasil ditemukan dan langsung diamankan di Kejati […]