BATAUGA, suryametro.id – Sempat berpolemik terkait siapa yang bakal jadi penerus La Ode Arusani sebagai pimpinan di Buton Selatan, melalui surat keputusannya, Menteri Dalam Negeri (Mendagri) resmi menunjuk Sekda Buton Selatan, La Ode Budiman sebagai pelaksanan jabatan (Pj) Bupati Busel. Sejak namanya diumumkan, banyak upaya penolakan disuarakan sejumlah masyarakat Buton Selatan. Bahkan, Gubernur Sultra Ali […]