KENDARI, suryametro.id – Sidang Gugatan tiga dari empat mega proyek jalan lingkar di Kota Baubau akan memasuki agenda pemeriksaan saksi ahli. Sidang lanjutan tersebut bakal digelar pada, Rabu 9 Februari 2022 mendatang. Pihak penggugat, dalam hal ini PT. Putra Nanggroe Aceh (PNA) yang diwakili kuasa hukum dari Kantor Hukum M.T.A & Associate telah mengajukan 2 […]
Sidang Jalan Lingkar Baubau, Jawaban Kabag ULP dan Penyedia Berbeda
KENDARI, suryametro.id – Fakta baru terungkap dalam proses sidang lanjutan empat mega proyek jalan lingkar di Kota Baubau, Senin 13 Desember 2021 di Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Kendari. Sidang kali ini dihadiri seluruh pemenang proyek. Yakni dari PT. Garungga Cipta Pratama (PT. GCP), PT. Merah Putih Alam Lestari (PT. MPAL), PT. Meutia Segar (PT. […]
Pekan Depan, Sidang Gugatan Jalan Lingkar di Baubau Masuk Babak Baru
KENDARI, suryametro.id – Proses sidang gugatan yang dilayangkan PT. Putra Nanggroe Aceh (PT. PNA) terhadap proses lelang empat mega proyek jalan lingkar di Kota Baubau bakal memasuki babak baru. Senin, 6 Desember 2021 kemarin, sidang pemeriksaan awal sudah hampir rampung. Hingga proses berikutnya akan masuk dalam proses sidang pokok perkara yang digelar Senin, 13 Desember […]
Sidang Jalan Lingkar di Baubau, Hakim PTUN Tawarkan Dua Opsi ke Perusahaan Pemenang
BAUBAU, suryametro.id – Sidang perdana proses lelang empat mega proyek jalan lingkar di Kota Baubau mulai bergulir di Pengadilan Tata Usaha Negata (PTUN) Kendari, Selasa, 23 November 2021. Sidang dengan agenda pemeriksaan awal atau dismissal tersebut dihadiri semua pihak. Sidang tersebut dipimpin hakim ketua, Muhammad Zainal Abidin dan hakim anggota, Gasa Bahar Putra. Pihak Penggugat […]
Polemik Mega Proyek Jalan Lingkar, Kadis PUPR Baubau: Penandatanganan Kontrak Tetap Berjalan
BAUBAU, suryametro.id – Pemerintah Kota Baubau dalam hal ini Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) akhirnya angkat bicara terkait dengan banyaknya polemik yang terjadi dalam proses lelang empat mega proyek jalan lingkar. Bahkan, proyek yang menelan anggaran hingga ratusan milyar itu, kini tengah bergulir di Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Kendari. Gugatan di PTUN […]
Disurati PTUN Kendari, PPK Jalan Lingkar Baubau Tunda Penandatangan Kontrak
BAUBAU, suryametro.id – Sejatinya proses penandatanganan kontrak empat mega proyek jalan lingkar di Kota Baubau digelar hari ini, Jumat 19 November 2021. Tapi, dari jadwal yang terlihat di website LSPE Kota Baubau, jadwal tersebut terpaksa harus ditunda hingga 1 Desember 2021. Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) sekaligus sebagai Kuasa Pengguna Anggaran (KPA) empat mega proyek yang […]
PT PNA Minta Tunda Penandatangan Kontrak Empat Mega Proyek Jalan Lingkar di Baubau
BAUBAU, suryametro.id – Hari ini, 19 November 2021 berdasarkan jadwal lelang empat mega proyek pembangunan dan peningkatan jalan lingkar di Kota Baubau sudah memasuki tahap penandatanganan kontrak bersama perusahaan pemenang. Padahal, seperti diketahui, PT. Putra Naggroe Aceh (PT PNA) tengah melayangkan gugatan di Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Kendari. Proses tersebut akan memasuki tahap persidangan […]