Tag: Pemda Buteng

Pemda Buteng Beri Kepastian Jaminan Kesehatan Menyeluruh untuk Warganya

LABUNGKARI, suryametro.id – Universal Health Coverage (UHC) atau yang disebut dengan jaminan kesehatan semesta, merupakan komitmen untuk memberikan jaminan kesehatan secara menyeluruh kepada warga masyarakat di suatu wilayah. Berkat komitmen kuat dan kerja keras bersama, Pemerintah Kabupaten Buton Tengah (Buteng), Sulawesi Tenggara (Sultra), secara resmi telah mencapai UHC. Capaian ini terasa istimewa karena bertepatan dengan […]

Pemda Buteng Beri Jaminan Keselamatan Kerja Pegawai Honorer dan Perangkat Desa

BAUBAU, suryametro.id – Pemerintah Daerah (Pemda) Kabupaten Buton Tengah (Buteng), berikan jaminan keselamatan kerja untuk pegawai non pegawai negeri sipil (PNS) dan perangkat desa. Untuk merealisasikan rencana tersebut, Pemda Buteng bersama Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan bersama menandatangani MoU. Penandatangan MoU dilakukan Bupati Buteng, H Samahuddin bersama Kepala Kantor Cabang BPJS Ketenagakerjaan Sulawesi Tenggara […]

Back To Top