Tag: Pemilihan Kepala Desa

Calon Kades Lapandewa Jaya Gugat Bupati Busel Ke PTUN Kendari

BATAUGA, suryametro.id – Calon Kepala Desa Lapandewa Jaya, Kecamatan Lapandewa, Kabupaten Buton selatan, Gusman SKM MSi periode tahun 2021-2027 menggugat Bupati Buton Selatan, La Ode Arusani ke Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Kendari. Gugatan calon nomor urut 2 itu, diajukan melalui Ecourt pada Jumat (01/04/2022). “Gugagan kami ajukan melalui ecourt, makanya belum mendapatkan nomor perkara. […]

Desa Lapandewa Jaya Pilih Calon Kades Fiktif

BATAUGA, suryametro.id – Pemilihan Kepala Desa Lapandewa Jaya, Kecamatan Lapandewa, Kabupaten Buton Selatan, yang digelar pada tanggal 28 November 2021 lalu dinilai cacat hukum, pasalnya salah satu calon kepala desa (Cakades) yang ada pada surat suara dan dicoblos adalah Cakades fiktif alias tidak ada orangnya. Adnan, SH, MH selaku Kuasa Hukum salah seorang Cakades Lapandewa […]

Back To Top