JAKARTA, suryametro.id – Pemerintah mengeluarkan kebijakan baru terkait peraturan mudik 2021. Traveler harap baca lagi yang teliti ya! Melalui addendum larangan mudik 2021, perjalanan masyarakat diperketat dan mudik ditiadakan. Pengetatan itu berlaku dari tanggal 22 April-5 Mei 2021 dan 18-24 Mei 2021. Satuan Tugas Penanganan COVID-19 (Satgas COVID-19) mengeluarkan Addendum Surat Edaran Nomor 13 tahun […]