JAKARTA, suryametro.id – Rachmawati Soekarnoputri meninggal dunia usai dirawat karena sempat terpapar virus Corona (COVID-19). Rencananya jenazah akan dimakamkan di samping makam ibunya, Farmawati. “Rencananya hari ini akan dimakamkan di pemakaman Karet Bivak, mungkin disamping makam ibu Fatmawati,” kata perwakilan keluarga, Nanda Persada di RSPAD, Jakarta, Sabtu (3/7/2021). “Itu pesan dari almarhumah, wasiat,” tambahnya. Nanda kemudian […]
Meninggal Dunia, Rachmawati Soekarnoputri Positif COVID-19
JAKARTA, suryametro.id – Ketua Harian Partai Gerindra Sufmi Dasco Ahmad menyampaikan kabar duka kepergian Rachmawati Soekarnoputri. Dia meminta rakyat Indonesia mendoakan almarhumah. “Wakil Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra Bu Rachmawati Soekarnoputri telah berpulang pada pukul 06.15 WIB,” kata Dasco saat dihubungi, Sabtu (3/7/2021). “Kami segenap keluarga besar Partai Gerindra sangat berduka yang mendalam, meminta kepada […]