WANGI-WANGI, Suryametro.id – Warga Wakatobi yang ingin mencari pekerjaan dan salah satu persyaratannya harus memiliki surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK), sekarang tidak perlu repot-repot datang ke kantor Polisi lagi Pasalnya, dalam mempemudah memberikan pelayanan SKCK kepada masyarakat, Polres Wakatobi, melalui Sat Intelkam telah membuka pelayanan SKCK berbasis online. Terobosan baru tersebut, dilaunching oleh Kapolres Wakatobi, […]