JAKARTA, suryametro.id – Polda Kalimantan Timur menyatakan telah memeriksa enam aparat terkait kasus Herman (39), seorang tahanan di Polresta Balikpapan, Kalimantan Timur, yang meninggal dan diduga mengalami penganiayaan. “Proses Propam sedang berlangsung. Setidaknya enam anggota Polresta Balikpapan sudah dilakukan pemeriksaan,” terang Kepala Bidang Humas Polda Kaltim Kombes Pol Ade Yaya Suryana, Minggu (7/2). Ade tidak […]