BAUBAU, suryametro.id – Dituding berpihak kepada satu versi KNPI dan turut ambil peran dipembuatan kampung digital, dengan tegas dibantah Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga Kota Baubau, La Ode Darussalam. Ditemui hari ini, Kamis (01/07/2021) Darussalam menjelaskan, terkait kampung digital, dinas yang dipimpinnya hanya datang sebagai tamu dan diberi kesempatan untuk membuka kegiatan tersebut secara resmi […]