JAKARTA, suryametro.id – Timnas Indonesia melanjutkan petualangannya di ajang Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Asia. Kini mereka dihadapkan dengan Vietnam dan akan berlangsung pada Senin malam WIB 7 Juni 2021. Indonesia baru saja memetik poin perdana usai menahan imbang Thailand pada pertengahan pekan lalu. Skor 2-2 menghiasi duel yang digelar di Al-Maktoum Stadium, Dubai. Hasil tersebut […]