BURANGA, suryametro.id – Atlet Dayung Sulawesi Tenggara (Sultra), Dayumin sukses menyumbang medali emas, pada event Pekan Olahraga Nasional (PON) XX di Papua. Dayumin, yang merupakan warga asal Banu-Banua Jaya, Kecamatan Kulisusu Kabupaten Buton Utara (Butur), turun di Cabang Olahraga Dayung Canoe (Single) Putri 200 meter. Sebagai bentuk penghargaan kepada atlet tersebut, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Butur […]