WANGI-WANGI, suryametro.id – Kendati pernah cekcok beberapa waktu lalu, akibat persoalan tapal batas, masyarakat Desa Haka dan Desa Waloindi akhirnya sepakat untuk berdamai dan kelola bersama Sumber Daya Alam (SDA) yang berada di batas antara kedua desa. Dikonfirmasi suryametro.id melalui sambungan telepon, Rabu (10/02/2021), Camat Togo Binongko Arifin mengatakan, persoalan yang paling substansial sehingga terjadi […]
Pemda Wakatobi Baru Akan Selesaikan Perkara Tapal Batas Dua Desa di Binongko
WANGI-WANGI, suryametro.id – Perkara tapal batas yang hampir menelan korban jiwa di Desa Haka dan Desa Waloindi kini baru mendapatkan tanggapan serius oleh pihak pemerintah daerah Kabupaten Wakatobi. Bersama pihak Kepolisian dan TNI, Pemerintah Kabupaten Wakatobi akan menggelar rapat bersama semua tokoh di Togo Binongko untuk menyelesaikan persoalan yang sudah berlarut-larut ini. “Kami akan turun […]