KENDARI, suryametro.id – Kantor Perwakilan Bank Indonesia (KPwBI) Sulawesi Tenggara menyiapkan uang tunai Rp2 triliun dalam rangka memenuhi kebutuhan masyarakat selama Ramadhan dan Idul Fitri 1443 Hijriah 2022. Deputi Kepala Perwakilan KPwBI Sultra Aryo Wibowo TÂ Prasetyo di Kendari, Kamis, mengatakan jumlah tersebut mengalami kenaikan bila dibandingkan dengan 2021 yang Rp1,3 triliun. “Kita menyiapkan uang tunai […]
Pelaksanaan Shalat Idul Fitri di Buton Akan Dipusatkan Lapangan Banabungi
PASARWAJO, suryametro.id – Terhitung kurang lebih 12 hari lagi, perayaan hari raya Idul Fitri 1442 Hijriah tahun 2021. Untuk pelaksanaan hari besar umat islam itu, Pemerintah Kabupaten Buton akan dipusatkan di Lapangan Banabungi, Pasarwajo. Hal tersebut disampaikan langsung Bupati Buton, Drs La Bakry MSi pada rapat koordinasi penetapan besaran zakat fitrah, infaq dan sedekah serta […]
Kenaikan Harga Kebutuhan Pokok di Buteng Diprediksi H-7 Lebaran
LABUNGKARI, suryametro.id – Biasanya ketika memasuki akhir ramadan tepatnya satu minggu sebelum lebaran, harga kebutuhan pokok di beberapa daerah di Indonesia, khususnya Kabupaten Buton Tengah (Buteng) bisa dikatakan pasti mengalami kenaikan harga. Bahkan, hal itu sudah bisa dikatakan sebagai budaya sejak dulu. Kenaikan harga dipicu bukan karena ketersedian bahan pokok yang langka. Namun dikarenakan ketika […]