BAUBAU, suryametro.id – Universitas Halu Oleo (UHO) menyelenggarakan program Kemitraan Masyarakat Internal (KMI) dengan melaksanakan beberapa kegiatan dan langsung melibatkan masyarakat. Salah satu yang dilakukan yaitu, memberikan pelatihan kepada masyarakat di Kelurahan Kalia-Lia, Kecamatan Lea-Lea, Kota Baubau tentang cara mengolah ubi gadung dan rumpul laut di Minggu pertama Oktober 2021. Kegiatan pelatihan tersebut, mendapat respon […]