KENDARI, suryametro.id – Dinas Perindustrian dan Perdagangan Sulawesi Tenggara bakal mendatangkan sebanyak 100 ton minyak goreng curah. Kepala Disperindag Sultra Sitti Shaleha mengatakan, minyak goreng curah tersebut akan dijual ke masyarakat di seluruh kabupaten/kota. “Minyak goreng tersebut akan dijual ke masyarakat sesuai dengan harga eceran tertinggi (HET) yang telah ditetapkan pemerintah yakni Rp14 sampai Rp15 […]
Pemprov Sultra Segera Tetapkan Harga Acuan Keekonomian Minyak Goreng
KENDARI, suryametro.id – Gubernur Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) H Ali Mazi SH, menghadiri rapat pembahasan Harga Acuan Keekonomian (HAK) Minyak Curah yang diadakan di Ruang Merah Putih Rumah Jabatan Gubernur Sulawesi Tenggara, Sabtu (16/04/2022). Rapat tersebut merupakan bentuk koordinasi teknis yang menyangkut Penyesuaian Harga Acuan Keekonomian (HAK) Minyak Goreng Sawit Curah di Tingkat Provinsi (Kepulauan […]
Bulog Pastikan Stok Minyak Goreng di Muna Aman, Harganya Terjangkau
RAHA, suryametro.id – Badan Urusan Logistik (Bulog) Kabupaten Muna, Sulawesi Tenggara (Sultra), memastikan stok minyak goreng aman. Untuk tetep menjaga stabilnya harga jual, sebanyak 2.280 liter saat ini tersedia. Kepala Bulog Muna, Ritno mengatakan, sulitnya mendapatnya minyak goreng di Kabupaten Muna sempat terjadi beberapa waktu lalu. Namun, dengan stok yang mencukupi saat ini, bisa dipastikan […]
Erick Thohir Sindir Swasta Soal Minyak Goreng: Jangan Jadi Orang Asing
JAKARTA, suryametro.id – Menteri BUMN Erick Thohir menyinggung pihak swasta yang menguasai kebun sawit agar tak menjadi orang asing di negeri sendiri. Salah satunya dengan terlibat pengadaan minyak goreng untuk rakyat. “Saya sangat mengetuk swasta untuk juga punya komitmen penuh kepada pemberian minyak goreng ke rakyat. Ingat, sebagai bangsa Indonesia, Alhamdulillah ini luar biasa, harus […]
Minyak Goreng Langka, Megawati Singgung Ibu-Ibu Kebanyakan Menggoreng
JAKARTA, suryametro.id – Ketua Umum Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Megawati Soekarnoputri mengkritik ibu-ibu yang mengantre membeli minyak goreng di tengah kelangkaan. Ia mempertanyakan apakah ibu-ibu di Indonesia hanya mengetahui cara memasak dengan menggoreng. “Saya tuh sampai ngelus dada, bukan urusan masalah enggak ada atau mahalnya minyak goreng. Saya itu sampai mikir, jadi tiap hari […]
Pengiriman 5.136 Liter Minyak Goreng Tujuan Baubau Digagalkan Polisi
AMBON, suryametro.id – Aparat kepolisian berhasil menggagalkan upaya pengiriman 5.136 liter minyak goreng dari delapan pemilik yang hendak menaikkan barang tersebut ke atas KM Tidar di pelabuhan Yos Sudarso Ambon menuju Pelabuhan Baubau, Sulawesi Tenggara. “Tiga dari delapan pemilik migor ini wanita dan mereka langsung diamankan di Mapolresta untuk menjalani pemeriksaan,” kata Kapolresta Pulau Ambon […]
Mendag Gandeng Kapolri Untuk Menjaga Pasokan Minyak Goreng
JAKARTA, suryametro.id – Menteri Perdagangan (Mendag) Muhammad Lutfi menggandeng Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo untuk menjaga pasokan minyak goreng dan tidak memberi ampun kepada mafia yang menyebabkan minyak goreng langka. “Jadi kapolri sudah melihat bahwa ketika dikerjakan dengan baik, pasti bisa jalan,” kata Mendag Lutfi kepada media, Selasa (15/3/2022). Keduanya meluncur ke salah satu produsen minyak […]
Polsek Wolio Buka Gerai Vaksin Berhadiah Minyak Goreng
BAUBAU, suryametro.id – Jajaran Polsek Wolio dari Polres Baubau bersama pemerintah Kelurahan Nganganaumala, Kecamatan Batupoaro, Kota Baubau menggelar kegiatan vaksinasi massal di aula kantor Kelurahan Nganganaumala, Selasa (15/03/2022). Sebagai upaya meningkatkan minat warga untuk divaksin, warga yang telah divaksin diberikan minyak goreng gratis berukuran 0,8 liter. Kapolsek Wolio, Iptu Narton mengatakan, minyak goreng yang dibagikan […]
Stok Sedikit, Ibu-Ibu di Baubau Masih Rebutan Minyak Goreng
BAUBAU, suryametro.id – Ratusan warga yang didomonasi emak-emak di Kota Baubau menyerbuh sebuah swalayan yang menjual minyak goreng murah, Rabu malam (9/3/2022). Untuk mendapatkan minyak goreng bersubsidi itu, warga harus rela mengantri berjam-jam untuk bisa mendapatkannya. Namun, ada juga sejumlah warga yang tidak kebagian. Dari info yang dikumpulkan suryametro.id, pihak swalayan membuka pelayanan penjualan minyak […]
Ali Mazi Ajak Warga Sultra Bikin Minyak Goreng Sendiri dari Buah Kelapa
KENDARI, suryametro.id – Susahnya mendapatkan minyak goreng dan harga harga jualnya yang cukup tinggi, membuat rebutan minyak goreng tidak dapat terhindarkan. Bahkan sejak beberapa minggu terakhir, sejumlah distributor minyak goreng di Sultra juga mengalami kekurangan stok. Menanggapi susahnya mendapatkan pasokan minyak goreng, Gubernur Sulta Ali Mazi menanggapi rebutan minyak goreng yang didominasi para ibu rumah […]