BAUBAU, suryametro.id – Gempuran ombak yang tinggi di perairan Baubau, menghacurkan puluhan kios pedagang di Pasar Wameo, Kota Baubau, Sulawesi Tenggara, Senin (21/2/2022). Dalam pantauan suryametro.id, tak ada korban jiwa terkait peristiwa itu, namun ombak yang kurang lebih setinggi lima hingga enam meter itu membuat kios para pedagang yang berada di area pesisir pantai menjadi […]