Tag: Operasi Tangkap Tangan

Firli Bahuri: KPK Tak Pakai Istilah OTT Lagi

JAKARTA, suryametro.id – Ketua KPK Firli Bahuri mengungkap pihaknya tidak akan lagi menggunakan istilah operasi tangkap tangan (OTT) saat rapat kerja bersama Komisi III DPR RI. Firli mengatakan pihaknya kini akan menggunakan istilah tangkap tangan. “Tadi ada menyampaikan apa yang dilakukan KPK atau pendekatan apa yang dilakukan KPK sebelum melakukan operasi tangkap tangan. Dalam kesempatan ini, […]

KPK Lakukan OTT di Riau

JAKARTA, suryametro.id – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan operasi tangkap tangan atau OTT di Provinsi Riau. Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron menyatakan, hingga kini tim KPK masih melakukan pemeriksaan lebih lanjut. “Benar, KPK melakukan giat di Riau,” ujar Ghufron kepada Kompas.com, Selasa (19/10/2021). Kendati demikian, Ghufron enggan memerinci lebih detail di mana lokasi pastinya OTT […]

KPK Konfirmasi Percakapan Permintaan Uang Wenny Bukamo kepada Kontraktor

JAKARTA, suryametro.id – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali melakukan pemeriksaan terhadap bupati non aktif, Wenny Bukamo, Kamis (28/1/2021). Kali ini, tujuan pemeriksaan Wenny untuk mendalami permintaan uang kepada Hedy Thiono selaku Komisaris PT Bangun Bangkep Persada (BBP). Dalam pemeriksaan kali ini, Wenny diperiksa sebagai saksi untuk melengkapi berkas penyidikan Hedy Thiono. Seperti diketahui, Wenny dan […]

Back To Top