Tag: PB IDIPB IDI

640 Dokter Meninggal Akibat Terpapar Covid-19 Selama Pandemi

JAKARTA, suryametro.id – Tim Mitigasi Pengurus Besar Ikatan Dokter Indonesia (PB IDI) hingga Rabu (4/8/2021) mencatat, ada 640 orang dokter yang gugur setelah terpapar Covid-19 selama pandemi terjadi di Indonesia. “Sebelumnya kami sempat umumkan di angka 598 dokter, pada Agustus kami update dengan angka yang masih cukup tinggi 640 dokter yang telah gugur,” kata Ketua […]

Back To Top