Tag: Pekerja Migran Indonesiaa

Pemprov Sultra Bangun Balai Latihan Kerja di Baubau

BAUBAU, suryametro.id – Guna mendukung terciptanya pekerja-pekerja handal dari Kota Baubau, Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulawesi Tenggara (Sultra) bakal dirikan Balai Latihan Kerja (BLK) di Kota Baubau. Demikian disampaikan pelaksana tugas Kepala Dinas Tenaga Kerja Baubau, Mohamad Amsir Afie, Sabtu (20/11/2021). Untuk mendukung program itu kata Amsir, Pemerintah Kota Baubau telah menyiapkan lahan kurang lebih 10 […]

Back To Top