BAUBAU, suryametro.id – Meski baru tiga tahun menjadi Universitas di Baubau, mahasiswi Universitas Muslim Buton (UMU Buton) berhasil mengharumkan nama baik kampus dengan menorehkan prestasi di tingkat nasional. Tiga mahasiswi tersebut yaitu, Hartini, Hartina Rumakefing dan Nur Ismawati, yang berhasil meraih juara nasional lomba penulis puisi, juara dua nasional olimpiade biologi dan juara nasional desain nasional […]
BEM Universitas Muslim Buton Berbagi Sembako
BAUBAU, suryametro.id – Dalam menyambut Bulan Suci Ramadhan Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Universitas Muslim Buton melaksanakan kegiatan sosial dengan membagikan sembako di pesantren Madinatul Qur’an Kota Baubau, Sulawesi Tenggara, Minggu (17/04/2022). Ketua Menteri Humas BEM Universitas Muslim Buton, Rolan Samsul mengatakan, kegiatan BEM Universitas Muslim Buton yang dilakukan ini merupakan respon pengurus terhadap kondisi di […]
UMU Buton Segera Tambah Empat Fakultas Lagi
BAUBAU, suryametro.id – Universitas Muslim (UMU) Buton, tahun ini bakal menambah empat fakultas lagi. Empat fakultas tersebut yaitu Fakultas Hukum, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP), Fakultas Ekonimi dan Bisnis, serta Fakultas Kewirausahaan. Ketua Yayasan UMU Buton, Ibrahim Marsela ditemui Sabtu (17/04/2021) mengatakan, saat pertama kali berdiri, UMU Buton hanya memiliki dua Fakultas yaitu […]