LABUNGKARI, suryametro.id – Pemerintah Kabupaten Buton Tengah (Buteng) Sulawesi Tenggara Sultra ( Sultra) telah menetapkan nominal besaran zakat fitrah Ramadhan 1442 Hijriyah Tahun 2021. Kepala Kantor Kementrian Agama (Kemenag) Buteng, Khalifah saat dikonfirmasi, Selasa (27/4/2021) mengatakan, dari hasil rapat bersama pihak Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) dan Pemda Buteng, pihaknya telah menyepakati besaran zakat fitrah […]