Tag: Pemda Buton

Pemda Buton dan UICI Sepakat Kerjasama Lakukan Pembinaan Atlet Berbasis Digital

JAKARTA, suryametro.id – Getol membangun sektor olahraga di Kabupaten Buton, juga dalam menghadapi pekan olahraga provinsi Sultra (Porprov) 2022 yang semakin dekat, Bupati Buton Drs La Bakry MSi bersama jajaran menyambangi Menpora, Dr H Zainudin Amali SE MSi di Kantor Kemenpora RI, di Jakarta, Jum’at (17/12/2021). Pertemuan tersebut merupakan tindak lanjut rencana kerjasama Pemerintah Kabupaten […]

Pemda Buton Dapat Bimbingan Teknis Penyusunan Masterplan Smart City dari Kemenkominfo RI

BUTON, suryametro.id – Perintah Kabupaten Buton melalui Dinas Komunikasi Informatika dan Persandian bersama Kementerian Kominfo Republik Indonesia (Kemenkominfo RI) menyelenggarakan kegiatan Bimbingan Teknis (Bimtek) Penyusunan Masterplan Smart City Kabupaten Buton, Senin (30/08/2021). Kegiatan Bimtek yang dilaksanakan selama dua hari ini, dibuka secara resmi oleh Wakil Bupati Buton Iis Eliyanti. Dalam kesempatan itu, Iis mengungkapkan jika […]

Wakil Bupati Buton Harap Pemda dan TNI-Polri Terus Bersinergi Menangani Covid-19

BUTON, suryametro.id – Saat ini, bangsa Indonesia berada dalam periode kedua pandemi covid-19, sehingga khsusnya di Kabupaten Buton banyak mengalami penurunan kegiatan seperti yang terjadi hingga hari ini. Dengan adanya hal tersebut, Wakil Bupati Buton Iis Elianti mengharapkan, kedepannya TNI-Polri dan juga jajarannya bersama Pemerintah Daerah (Pemda) Buton untuk terus menangani Covid-19 dan juga mensukseskan […]

Polemik Aset, Warga Baubau Bakal Gugat Pemda Buton

BAUBAU, suryametro.id – Polemik penyerahan aset antara Pemerintah Daerah (Pemda) Buton, kepada Pemrintah Kota (Pemkot) Baubau terus berlanjut. 5 (lima) orang warga Kota Baubau, berencana akan menggugat Pemda Buton terkait belum diserahkannya seluruh aset yang berada dalam wilayah Kota Baubau. Gugatan ini akan di tempuh melalui mekanisme gugatan warga negara (citizen lawsuit). Hal tersebut disampaikan […]

Didampingi Kemensos dan Bappenas, Bupati Buton Resmikan Permukiman Komunitas Adat Terpencil

PASARWAJO, suryametro.id – Bupati Buton, La Bakry yang didampingi Direktur Komunitas Adat Kementerian Sosial, La Ode Taufik Nuryaddin dan Direktur Penanggulangan Kemiskinan dan Pemberdayaan Masyarakat Bappenas, Maliki meresmikan permukiman Komunitas Adat Terpencil (KAT) di Dusun Bajo, Desa Benteng, Kecamatan Lasalimu, Kamis (1/4/2021). Peresmian yang ditandai dengan pengguntingan pita itu dilakukan secara simbolis di salah satu […]

Back To Top