Tag: Pemda Wakatobi

Terbatas Anggaran, KONI Wakatobi Tetap Fokus Lakukan Pembinaan Atlet

WANGI-WANGI, suryametro.id – Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kabupaten Wakatobi, tetap melakukan pembinaan dan pelatihan atltet, walaupun tak mendapat dukungan anggaran Pemerintah Daerah (Pemda). Hal ini dibuktikan dengan, KONI Wakatobi tetap meyelenggarakan turnament King Cup I Futsal di Tomia, yang berlangsung sejak 17-26 Januari 2022. Turnament ini juga disuport langsung oleh Dewan Perwakilan Rakyat Daerah […]

Aset Buton Bernilai Milyaran Rupiah Bakal Beralih Hak Jadi Milik Pemda Wakatobi

WANGI-WANGI, suryametro.id – Aset Buton yang telah dikelola oleh Pemkab Wakatobi dengan nilai milyaran rupiah hingga kini belum bersertifikat. Hal itu diungkapkan kepala dinas Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah kabupaten Wakatobi, Juhaidin di ruang kerjanya, Senin (26/7/2021). Rencananya sejumlah aset pemerintahan Buton seperti Bangunan Sekolah, Puskesmas, Posyandu, Kantor Desa hingga Lapangan Bola akan diusahakan bersertifikat […]

Pemda Wakatobi Resmikan Dua Puskesmas Pariwisata

WANGI-WANGI, suryametro.id – Dua Bangunan Puskesmas Pariwisata yang dibangun di Kelurahan Waetuno dan di Desa Para Raya Makmur, Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) diresmikan Pemda Setempat, Rabu (23/6/2021). Puskesmas yang dibangun tahun 2020 tersebut, diresmikan secara simbolis dengan penandatanganan plakat dan pengguntingan pita oleh Bupati Wakatobi Arhawi, disaksikan anggota DPRD, Forkopimda, TNI Polri, Tokoh Masyarakat […]

Amankan Pilkades, Polres Wakatobi Galang Kekuatan TNI dan Pemda

WANGI-WANGI, suryametro.id– Dalam rangka mengamankan Pilkades serentak yang akan digelar pada 1 Juni besok, Polres Wakatobi mengggalang kekuatan bersama TNI dan Pemerintah daerah. Hal tersebut terlihat pada kegiatan apel gelar pasukan yang di dilaksanakan di Halaman Polres Wakatobi, Minggu (30/5/2021). Dalam apel tersebut, Turut Hadir Perwira Perhubung TNI Wakatobi Mayor Arham Katili, Danpos Angkatan Laut […]

Pemda Wakatobi akan Buka Pasar Murah

WANGI-WANGI, suryametro.id – Menjelang hari raya Idul Fitri 1442 hijriah, Pemerintah kabupaten Wakatobi melalui dinas Perindustrian dan Perdagangan, akan mengadakan pasar murah di empat pulau seWakatobi. Hal itu diungkapkan kepala dinas perindustrian dan perdagangan kabupaten Wakatobi, Safiuddin melalui sambungan telpon, Kamis (6/5/2021). “Ia benar, kami akan membuka pasar murah di empat pulau seWakatobi yaitu di […]

Warga Desa Pookambua Soroti Pemda Wakatobi Terkait Masalah Galian C

WANGI-WANGI, suryametro.id – Sejak dipersoalkan, tambang galian C di kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) hingga kini belum juga mendapatkan lampu hijau dari piihak terkait. Alih-alih membuat kesimpulan pada rapat dengar pendapat yang digelar di kantor DPRD, Selasa (27/4/2021) lalu, Anggota DPRD, Pemerintah Daerah serta pihak Kepolisian hanya membuat argumentasi yang pro kontra dan membuat masyarakat […]

Tiga Instansi Pemda di Wakatobi Belum Dipimpin Definitif

WANGI-WANGI, suryametro.id – Tiga Dinas di lingkup pemerintah Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) masih dipimpin oleh pelaksana tugas semenjak ditinggalkan pimpinan definitifnya. Hal itu diungkapkan kepala Badan Kepegawaian Daerah dan Pengembangan Sumber Daya Manusia, Sahibuddin, di ruang kerjanya, Senin (19/4/2021). Mantan Kabag Kesra ini mengatakan, untuk mengisi pejabat eselon II (dua) di tiga Instasi pemerintahan […]

Back To Top