Tag: Kamtibmas

HMI Usul ke Polres Baubau Tambah Polsek di Betoambari dan Batupoaro

BAUBAU, suryametro.id – Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Komisariat Trisula Kota Baubau, berkunjung ke Polres Baubau belum lama ini. Dalam dalam kesempatan itu, Polres Baubau diminta untuk bentuk satu sektor kantor kepolisian di Kecamatan Betoambari. Ketua Umum Komisariat Trisula Akmal Faukanur mengatakan, Kecamatan Betoambari memiliki wilayah yang cukup luas. Tentu dengan hadirnya kantor Polsek, dinyakini bisa […]

Mampu Jaga Kamtibmas, Kapolsek Katobu Dipuji Kapolres Muna

RAHA, suryametro.id – Kapolsek Katobu, IPTU La Ode Muhammad Arwan patut berbangga setelah dirinya berhasil mendapatkan pujian dari Kapolres Muna, AKBP Mulkaifin SIk. Pujian tersebut disampaikan Mulkaifin kepada Kapolsek Katobu karena keberhasilannya memanajerial potensi dan kerawanan di wilayah hukumnya meliputi empat kecamatan yaitu Katobu, Batalaiworu, Duruka dan Logia. “Dengan jumlah penduduk berkisar 70 ribu tersebar […]

Polisi dan TNI di Kecamatan Siontapina Rutin Patroli Jaga Kamtibmas

BUTON, suryametro.id – Guna menjaga keamanan dan keterbitan masyarakat (Kamtibmas) tetap terjaga di Kecamatan Siontapina, Kepolisian Sektor Sampoabalo bersama personil TNI turin melaksanakan kegiatan patroli. Kapolsek Sampuabalo, IPTU Herma Mota mengatakan, patroli rutin yang dilaksanakan untuk menjaga seluruh wilayah di wilayah hukum Polsek Sampuabalo tetap kondusif. Dimana sasaran partroli yaitu peredaran minuman keras (Miras), senjata […]

Berhasil Jaga Kamtibmas, Pemkot Baubau Apresiasi Kinerja Polres

BAUBAU, suryametro.id – Dinilai berhasil menjaga Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Kamtibmas), Pemerintah Kota (Pemkot) Baubau memberikan apresiasi kepada Kepolisian Resort (Polres) Baubau. Apresiasi tersebut disampaikan langsung oleh Wakil Wali Kota Baubau La Ode Ahmad Monianse, melalui sambutannya saat menghadiri acara sukuran hari Bhayangkara Ke-75 di gedung Kemitraan Polres Baubau, Kamis (1/7/2021). La Ode Ahmad Monianse […]

Peran Penting Masyarakat Jaga Kamtibmas

BAUBAU, suryametro.id – Peran serta masyarakat dalam menjaga rasa kenyamanan di lingkungan, sangat dibutuhkan dan menjadi peran penting dalam terwujudnya Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Kamtibmas). Hal ini disampaikan langsung Lurah Tanganapada, Kecamatan Murhum, Kota Baubau, Sulawesi Tenggara (Sultra), Selasa (16/2/2021). Lurah Tanganapada La Ode Suhendar kepada suryametro.id menjelaskan, Kamtibmas merupakan salah satu yang harus diperhatikan, […]

Polsek Murhum Imbau Masyarakat Patuhi Prokes dan Kamtibmas

BAUBAU, suryametro.id – Kapolsek Murhum ajak masyarakat tetap patuhi protokol kesehatan (Prokes) dan menjaga keamanan ketertiban masyarakat (Kamtibmas). Imbauan saat itu dilaksanakan dalam giat sambang warga serentak yang dilakukan oleh seluruh Bhabinkantibmas (BKTM) Polsek Murhum Polres Baubau, Sulawesi Tenggara (Sultra). Kapolsek Murhum Ipda Muslimin, saat dikonfirmasi media ini mengatakan, giat tersebut dilakukan sesuai dengan arahan […]

Warga BWI dan Kadolokatapi Diimbau Patuh Protkes dan Jaga Kamtibmas

BAUBAU, suryametro.id – Masih tingginya angka penyebaran Covid-19 di Indonesia, terkhusus di Kota Baubau, Sulawesi Tenggara (Sultra), mengharuskan seluruh masyarakat wajib dan patuh menerapkan protokol kesehatan sebagai tameng pencegahan paparan Covid-19. Namun sayangnya, banyak masyarakat yang masih menganggap penerapan protokol kesehatan seperti memakai masker, mencuci tangan dan menjaga jarak aman sebagai hal yang tidak perlu […]

Di Wameo, Bhabinkamtibmas Rutin Sosialiasi Kamtibmas dan Patuh Protkes Covid-19

BAUBAU, suryametro.id – Bhayangkara Pembina Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Bhabinkamtibmas) Kelurahan Wameo dari Polsek Wolio, Polres Baubau, rutin lakukan sosialisasi tentang pencegahan gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas). Hal tersebut dilakukan untuk menjaga tetap kondusifnya aktivitas masyarakat. Bhabinkamtibmas Kelurahan Wameo, Bripka Muchsin Aziz mengatan, Kelurahan Wameo merupakan salah satu titik keramaian karena terdapat pasar yang setiap […]

Back To Top